PERUSAHAAN
JASA TRANSPORTASI
“KLUNUK-KLUNUK”
LAPORAN
REKONSILIASI BANK
30
APRIL
Perusahaan
Saldo per buku, 30 April Rp
19.202.000
Ditambah :
-
Penagihan oleh Bank Rp 200.000
Rp
19.402.000
Dikurangi :
-
Beban Pelayanan Rp 8.000
-
Cek Kosong Rp 36.000
(Rp 44.000)
Saldo setelah disesuaikan
Rp 19.358.000
Bank
Saldo menurut laporan bank, 30 April Rp
16.624.000
Ditambah :
-
Setoran dalam Perjalanan Rp 3.794.000
Rp
20.418.000
Dikurangi :
-
Cek dalam peredaran
Cek 154 Rp
116.000
Cek 256 Rp
150.000
Cek 278 Rp
253.000
Cek 291 Rp
190.000
Cek 292 Rp
206.000
Cek 293 Rp
145.000
(Rp 1.060.000)
Saldo setelah disesuaikan
Rp 19.358.000
JURNAL PENYESUAIAN
No. Keterangan Debit Kredit
1.
Kas 200.000
Piutang 200.000
Penagihan piutang
oleh bank
2. Beban Pelayanan 8.000
Kas 8.000
Beban pelayanan bank
3. Piutang 36.000
Kas 36.000
Cek kosong
yang dikembalikan oleh bank
EVALUASI
Kasir telah
mencuri kas. Jumlah saldo kas setelah penyesuaian
seharusnya sebesar Rp 19.358.000. Sedangkan, kasir menuliskan hanya sebesar Rp
16.624.000. Maka, terdapat Rp 2.734.000
yang digelapkan oleh kasir.
Kesalahan
yang dilakukan kasir adalah menulis cek dalam peredaran pada bagian saldo yang
harus ditambah. Seharusnya, akun cek dalam peredaran ditulis oleh bank pada
saldo yang harus dikurangi. Dari kesalahan ini, didapatkan selisih sebesar Rp
1.060.000.
Lanjut
dalam bagian saldo perusahaan yang harus dikurangi. Kesalahan kasir dalam
bagian ini adalah menuliskan setoran dalam perjalanan. Seharusnya, setoran
dalam perjalanan dituliskan oleh bank dalam saldo yang harus ditambah. Dari
kesalahan ini, didapatkan selisih sebesar Rp 3.794.000. Jadi, total saldo yang
digelapkan oleh kasir adalah 3.794.000 –
1.060.000 = Rp 2.734.000.
Evaluasi
yang dapat dilakukan dari kesalahan ini adalah mengubah system internal dalam
Perusahaan Klunuk-Klunuk. Dengan cara membuat system aplikasi keluar-masuknya
barang melalui computer atau gadget lainnya. Lalu, alangkah baiknya bagian
kasir hanya diberi tanggung jawab dalam memegang uang kas tersebut dalam bentuk
real-nya saja. Tanpa mengutak-atik
data perhitungan. Sedangkan tugas untuk bagian perhitungan jumlah saldo kas
sendiri diberikan kepada bendahara. Tanpa memegang uang kas dalam bentuk real-nya. Jadi, tiap bidang memiliki
perannya masing-masing.
Dengan
begitu, tidak aka nada penggelapan yang bisa dilakukan. Karena jumlah
keluar-masuknya barang tidak dapat dimanipulasi dalam system computer. Semua
akan terlihat dengan jelas, dan jika ada penggelapan dari pihak kasir ataupun
bendahara akan dengan mudah terlihat dan terciduk.
Demikian
hasil dari evaluasi rekonsiliasi bank dan system internal Perusahaan
Klunuk-Klunuk yang harus diperbaiki.
0 comments:
Post a Comment